Mafia Jepang itu Yakuza

1 komentar
Yakuza

Moshi-moshi minasan,  bukan berarti negara maju seperti  Jepang pasti aman dari berbagai kejahatan di sekitarnya. DI Jepang sendiri mempunyai sebuah sindikat terorganisir sering juga disebut mafia Jepang yang disebut Yakuza, Aktivitasnya sendiri seperti pachinko, perdagangan ampethamine (termasuk ice dan ekstasi), prostitusi, pornografi, pemerasan, hingga penyelundupan senjata.  Pengen tahu apa saja tentang Yakuza ini dan pastinya jangan sampai berani berulah suatu saat anda berlibur ke Jepang kalau tidak mau di ganggu oleh Yakuza. Dan semoga info ini menambah wawasan buat anda
Sejarah singkat Yakuza dari berkembang dan tenggelamnya sendiri bahwa peruntungan kaum Yakuza berubah setelah Jepang menyerang Pearl Harbor. Militer mengambil alih kendali dari tangan Yakuza. Para anggota Yakuza akhirnya harus memilih apakah bergabung dalam birokrasi pemerintah, jadi tentara atau masuk penjara. Dapat dikatakan pamor Yakuza menjadi tenggelam.

Setelah Jepang menyerah, para anggota Yakuza kembali ke masyarakat. Muncul satu orang yang berhasil mempersatukan seluruh organisasi Yakuza. Orang itu adalah Yoshio Kodame, seorang eks militer dengan pangkat terakhir Admiral Muda (yang dicapainya di usia 34 tahun). Yoshio Kodame berhasil mempersatukan dua fraksi besar Yakuza, yaitu Yamaguchi-gumi yang dipimpin Kazuo Taoka, dan Tosei-kai yang dipimpin Hisayuki Machii. Yakuza pun bertambah besar keanggotaannya terutama di periode 1958-1963 saat organisasi Yakuza diperkirakan memiliki anggota 184.000 orang atau lebih banyak daripada anggota tentara angkatan darat Jepang saat itu. Yoshio Kodame dinobatkan sebagai godfather-nya Yakuza.

Inilah Yakuza Cewek:

Yakuza Cewek

Yakuza Cewek

Yakuza Cewek

Yakuza Cewek

Yakuza Cewek

Di masa kini, keanggotaan Yakuza diperkirakan telah menurun tajam, tetapi bukan berarti tidak berbahaya. Namun setiap kesalahan yang dilakukan anggota Yakuza - mafia Jepang - apalagi yang dianggap sangat dapat merugikan kelompoknya, umumnya berakhir dengan yubitsume (pemotongan jari) oleh anggota yang dianggap bersalah itu. Jadi setiap satu ruas jari adalah satu kesalahan. Jadi apabila 10 kali kesalahan, berarti 10 ruas jari, maka satu telapak (jari) hilang tanpa ruas jari lagi. Hanya telapak tangan saja, tak berjari.

contoh anggota yakuza dengan jari kepotong

Dan ini sebagai hiburan anda. hehehe
Yakuza anak kecil :

Yakuza anak kecil

Yakuza bayi

1 komentar:

Unknown mengatakan...

Probably no combination of outside forces with the Mafia conjures up more fear than a possible Investigators Among full-time alliance between the American mob and the Japanese yakuza.
http://www.suksestoto.com/

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...